Jawabnya pasti bisa, disinilah gunakan kita menyimpan Blog (Backup Template), yang dalam hal ini hampir sama dengan mengganti template Blog kita dan bedanya kalau mengganti template berarti tampilannya beda sesuai dengan template yang kita pilih, kalau mengembalikan berarti tampilan Blog kita sama persis dengan sebelumnya.
Baiklah biar saya jangan ngelantur ceritanya, nanti banyak salahnya, seperti sebelumnya, sekarangpun saya akan coba secara otomatis dan manual, yang caranya kurang lebih sebagai berikut :
- Masuk ke Blooger dengan ID anda.
- Klik Rancangan / Template
- Klik Edit HTML
- Klik pilih berkas (template yang lama / yang anda simpan di Notepad atau template yang baru), maka akan muncul Nama template.xml.
- Klik Unggah - tunggu -
- Akan muncul pemberitahuan bahwa Template baru anda tidak berisi widget berikut : - Pertahankan widget atau Hapus widget, lebih baik pilih pertahankan karena anda nanti bisa menghapusnya pada Rancangan atau pada tampilan Blog.
- Klik Simpan Template.
- Hapus semua kode - kode HTML (lihat tanda panah pada gambar diatas)
- Copy Kode HTML template yang kita backup sebelumnya pada Notepad dan Paste-kan pada tempat kode HTML yang kita hapus tadi.
- Simpan template.
Sedangkan untuk mengembalikan Backup Artikel :
- Masuk ke Blooger dengan ID anda.
- Pilih / Klik Pengaturan - Dasar -
- Pilih / Klik Impor Blog,
- Klik / Pilih Berkas - Nama.txt -
- Masukkan / ketik Gambar Huruf pada kotak dibawahnya.
- Beri tanda centang / Klik rodio yang ada dibawahnya (Terbitkan semua entri yang diimpor secara otomatis)
- Klik impor Blog - tunggu sampai proses impor selesai.
- Kalau mau lihat hasilnya : Klik - Posting - Edit Entri -
- Simpan template.
Gampang kan dan selamat mencoba !!!
0 komentar:
Posting Komentar